Jumat, 17 Juni 2016

ANALISA IHSG :17-06-16

COMPOSITE
S : 4801-4787-4773   R : 4828-4842-4856   PIVOT : 4815
IHSG DITUTUP MELEMAH TIPIS NYARIS STAGNAN HARI INI. INDIKATOR MASIH MENUNJUKAN SINYAL KOREKSI DAN MA 5 MASIH BERGERAK TURUN. IHSG BESOK MASIH AKAN BERGERAK SIDEWAY DALAM AREA GARIS MA 5 DENGAN MA 5 SEBAGAI RESISTEN. IHSG BESOK BERPELUANG REBOUND TERBATAS NAMUN MASIH AKAN BERADA DI BAWAH TEKANAN AKSI PROFIT TAKING. IHSG MASIH BERGERAK DALAM AREA 4756-4940.

SAHAM2 UNGGULAN HARI INI BERGERAK SIDEWAY WALAU MAYORITAS DITUTUP MELEMAH TIPIS. PELAKU PASAR MASIH MELAKUKAN SHORT TERM DENGAN SOS LALU KEMBALI MELAKUKAN AKSI BOW SAAT HARGA TERKOREKSI. TETAP PILIH SAHAM2 UNGGULAN YANG MASIH MEMILIKI RUANG GERAK NAIK YANG CUKUP LEBAR UNTUK BOW . TRADING SHORT TERM UNTUK SAHAM2 YANG MA 5 NYA MASIH BERGERAK TURUN TAJAM.

SAHAM2 LAPIS 2 DAN LAPIS 3 HARI INI CENDERUNG MIX SAAT SAHAM2 UNGGULAN BERGERAK TERBATAS.PELAKU PASAR CENDERUNG MELAKUKAN TRADING SHORT TERM PADA SAHAM2 SMALL CAP SAAT SAHAM2 UNGGULAN BERGERAK TERBATAS. SEPERTI HALNYA SAHAM2 UNGGULAN, PILIH SAHAM2 LAPIS 2 ATAU LAPIS 3 YANG BERGERAK AKTIF DAN MASIH MEMILIKI RUANG GERAK NAIK CUKUP LEBAR.

RUPIAH HARI INI KEMBALI DITUTUP MELEMAH TERHADAP USD HARI INI. PERGERAKAN RUPIAH MASIH BERGANTUNG PADA SENTIMEN LUAR. KEPUTUSAN THE FED YANG MASIH MENGAMBANG TENTANG SUKU BUNGA.RUPIAH MASIH AKAN BERGERAK DALAM AREA 12.850-13.450.

HAPPY TRADING.....GBU ALL...

IHSG WEEKLY
IHSG WEEKLY MASIH BERGERAK DALAM AREA GARIS MA 5 DAN MASIH MEMBENTUK FORMASI DOWNTREND. IHSG WEEKLY MASIH DALAM KONDISI BULLISH DENGAN POLA PERGERAKAN SIDEWAY. AREA SIDEWAY MASIH DI 4756-4940.

IHSG 5 MENIT
DIBUKA DI AREA POSITIF, IHSG MENGUAT KE 4829 NAMUN AKSI PROFIT TAKING MEMBUAT IHSG TERTEKAN HINGGA 4808 LALU REBOUND KEMBALI KE 4822 KEMUDIAN SIDEWAY DI AREA 4814-4821. DI UJUNG SESI 1M IHSG MELEMAH HINGGA 4812 DAN MENUTUP SESI 1 DI 4816. MASUK SESI 2, IHSG KEMBALI MELEMAH KE 4802 LALU SIDEWAY DI AREA 4804-4812 DENGAN HIGH DI 4814 DAN AKHIRNYA MENUTUP SESI 2 DI 4814 DALAM KONDISI REVERSAL MENUJU UPTREND BEARISH. IHSG BESOK BERPELUANG MENGUAT DI AWAL SESI PAGI NAMUN DALAM BAYANG2 AKSI ROFIT TAKING. SUPPORT IHSG BESOK ADALAH 4801-4787-4773 DENGAN RESISTEN DI 4828-4842-4856.

MARKET STATISTIC
TOTAL TRANSAKSI IHSG HARI INI KEMBALI MENURUN DENGAN TOTAL TRANSAKSI SEBESAR 4,909 T TERMASUK TRANSAKSI CROSSING SEBESAR 1,05 T. ASING MEMBUKUKAN NETT SELL TIPIS DENGAN KONTRIBUSI TERHADAP TOTAL TRANSAKSI HARI INI SEBESAR 40,1 %.

HEATMAP SECTORAL
IHSG SECTORAL DITUTUP MIX DENGAN 4 SEKTOR MENGUAT DAN 5 SEKTOR MELEMAH. NAMUN PENGUATAN PADA KE 4 SEKTOR, HANYA DIDUKUNG PENGUATAN BEBERAPA SAHAM2 PER SEKTORNYA. SEMENTARA PADA SEKTOR MINING DAN MISC INDUSTRI YANG MELEMAH JUSTRU BANYAK SAHAM2 PADA KE 2 SEKTOR INI YANG BERHASIL DITUTUP MENGUAT.

HEATMAP LQ 45
MAYORITAS SAHAM2 UNGGULAN HARI INI KEMBALI DITUTUP TERKOREKSI SETELAH SEMPAT MENGUAT SEHARI SEBLUMNYA. AKSI PROFIT TAKING RINGAN KEMBALI MEMBUAT SAHAM2 UNGGULAN DITUTUP MELEMAH HARI INI.

FOREIGN/DOMESTIC-JCI
ASING MEMBUKUKAN NETT SELL TIPIS HARI INI SAAT IHSG DITUTUP MELEMAH NYARIS STAGNAN. NETT SELL IHSG HARI INI HANYA SEBESAR 9,2 M.

COMPOSITE
SymbolPriceChange% ChgChart
4,153.01-18.57-0.45%^FCHI
23.11+0.09+0.39%EIDO
58.75+0.94+1.63%TLK
1,241.50+3.30+0.27%GCG16.CMX
34.64-0.09-0.26%CLF16.NYM
17,733.10+92.93+0.53%^DJI
4,844.92+9.98+0.21%^IXIC
2,077.99+6.49+0.31%^GSPC
5,950.48-16.32-0.27%^FTSE
9,550.47-56.24-0.59%^GDAXI

NamePriceChange% Chg
1,283.40-4.90-0.38%
17.20-0.30-1.70%
89.86-2.56-2.77%
2.05-0.04-1.75%
45.94-2.07-4.31%

NamePriceChange% Chg
EUR/USD1.1236-0.0025-0.22%
USD/JPY104.36-1.63-1.54%
GBP/USD1.4217+0.0021+0.15%
AUD/USD0.7371-0.0030-0.40%
USD/CHF0.9639+0.0019+0.20%

USD >< IDR 13.382 ( YAHOO 00.0 WIB ).

U.S. stocks break 5-day slump to end higher


Stocks snap 5-day losing streak; Dow closes higher in triple-digit reversal


Stocks Reverse Higher, Led By Banks; Acacia Communications Breaks Out


Oil futures settle at 5-week low on Brexit worries


Wall Street erases losses as Brexit campaigning suspended


Gold ends at nearly 17-month high, but slips back under $1,300


Oil slides three percent, hits one-month low as dollar jumps


Oil Continues To Tumble On Brexit Fears


Brexit fears reopen euro zone bond market rift in echoes of crisis


GBU ALL....

Tidak ada komentar:

Posting Komentar