Kamis, 10 September 2015

ANALISA IHSG : 11-09-15

COMPOSITE
S : 4308-4272-4255   R : 4361-4378-4414    PIVOT : 4325
IHSG DITUTUP MELEMAH TIPIS HARI INI SETELAH SEHARIAN BERGERAK DI AREA NEGATIF. INDIKATOR KEMBALI BERGERAK MIX. POSISI PENUTUPAN IHSG TEPAT DI MA 5 SEDANGKAN MA 5 DAN MA LAINNYA TERLIHAT MASIH BERGERAK TURUN. IHSG BESOK WALAU MEMILIKI PELUANG MENGUAT DI AWAL SESI PAGI NAMUN TEKANAN JUAL AKAN KEMBALI MELANDA IHSG BESOK. AKSI PROFIT TAKING AKAN MEMBUAT IHSG TERTEKAN DI AWAL SESI PAGI. IHSG SAAT INI MASIH MEMILIKI PELUANG MENGUAT TERBATAS DAN BERGERAK DALAM AREA TERBATAS PADA KISARAN MA 5 DENGAN MA 20 BESOK. IHSG MASIH BERADA DALAM KONDISI DOWNTREND BEARISH.

SAHAM2 UNGGULAN TERLIHAT MULAI MENGALAMI KOREKSI SETELAH MENGUAT BERTURUT TURUT SELAMA 2 HARI. PELAKU PASAR MULAI MELAKUKAN AKSI PROFIT TAKING DAN MEREALISASIKAN KEUNTUNGAN MENJELANG AKHIR PEKAN. BEBERAPA SAHAM UNGGULAN SEKTOR INFRA SEPERTI TLKM DAN PGAS YANG MELEMAH TAJAM SEHARI SEBELUMNYA, HARI INI DITUTUP MENGUAT. PILIH SAHAM2 YANG SUDAH TURUN JAUH DI BAWAH MA 5 DAN MASIH MEMILIKI RUANG GERAK NAIK YANG CUKUP LEBAR.

SAHAM2 LAPIS 2 DAN LAPIS 3 HARI INI BANYAK YANG BERGERAK NAIK DI SAAT SAHAM2 UNGGULAN MULAI MENGALAMI KOREKSI. NAMUN PERGERAKAN SAHAM2 SMALL CAP LAPIS 3 TERLIHAT MASIH DALAM AREA TERBATAS DENGAN VOTALITAS CUKUP TINGGI. TETAP WASPADA DAN DISIPLIN DALAM MELAKUKAN TRADING PADA SAHAM2 LAPIS 2 DAN 3 INI.

RUPIAH KEMBALI DITUTUP MELEMAH KARENA PENGUATAN USD HARI INI. MELEMAHNYA HARGA GOLD DAN MINYAK DUNIA KEMBALI MEMBUAT USD KEMBALI PERKASA DITAMBAH MASIH BELUM ADANYA KEPASTIAN KAPAN AKAN DINAIKAN NYA SUKU BUNGA THE FED MEMBUAT USD MASIH AKAN TERUS BERGERAK MENGUAT.DATA LAPANGAN KERJA YANG BERTAMBAH JUGA MEMBUAT USD SEMAKIN KUAT. DARI DALAM NEGERI MASIH BELUM ADA SENTIMEN NEGATIF YANG DAPAT MEMPERKUAT RUPIAH WALAU SUDAH ADA KEBIJAKAN EKONOMI YANG DIKELUARKAN PRESIDEN. TETAP FOKUS PADA CAPITAL FLOW.

HAPPY TRADING...GBU ALL...

IHSG WEEKLY
IHSG WEEKLY MASIH BERGERAK DALAM AREA DOWNTREND CHANNEL. MA 5 DAN MA 20 JUGA MASIH BERGERAK TURUN DAN KONDISI INI MEMBUAT IHSG MASIH BERADA DALAM TEKANAN. KONDISI IHSG MASIH DOWNTREND BEARISH.

IHSG 5 MENIT
DIBUKA DI AREA NEGATIF, IHSG SEMPAT MENGUAT KE 4328 LALU KEMBALI MELEMAH KE 4319. IHSG SIDEWAY SEJENAK DI 4319-4326, LALU REBOUND KE 4344 KEMUDIAN KEMBALI MELEMAH AKIBAT AKSI PROFIT TAKING HINGGA MENYENTUH 4325. SIDEWAY SEJENAK DI 4325-4331, IHSG MENUTUP SESI 1 DI 4330. MASUK SESI 2, IHSG MENGUAT KE 4336 LALU KEMBALI MELEMAH KE 4327 DAN SIDEWAY SEJENAK DI 4327-4333. PERTENGAHAN SESI 2, IHSG SEDIKIT MENGUAT DAN SIDEWAY DI 4332-4337. SEMPAT MENGUAT KE 4340, IHSG AKHIRNYA MENUTUP SESI 2 DI 4343 DALAM KONDISI UPTREND BULLISH. BESOK PAGI IHSG BERPELUANG MENGUAT PADA AWAL SESI PAGI.SUPPORT IHSG BESOK ADALAH 4308-4272-4255 DENGAN RESISTEN DI 4361-4378-4414.

MARKET STATISTIC
TRANSAKSI IHSG HARI INI SEDIKIT MENURUN DIBANDING TRANSAKSI SEHARI SEBLUMNYA. TOTAL TRANSAKSI IHSG HARI INI SEBESAR 4,184 T TERMASUK TRANSAKSI CROSSING SEBESAR 670 M TERBESAR PADA SAHAM SIAP BBRI DAN ASII. ASING MASIH MEMBUKUKAN NETT SELL DENGAN KONTRIBUSI TERHADAP TOTAL TRANSAKSI IHSG HARI INI SEBESAR 36,5 %.

HEATMAP SECTORAL
MAYORITAS SEKTORAL DITUTUP MELEMAH HARI INI DIIKUTI PELEMAHAN MAYORITAS SAHAM2 PER SEKTORAL. SEKTOR YANG MASIH DITUTUP MENGUAT ADALAH SEKTOR BASIC INDUSTRI, INFRA DAN TRADE. PENGUATAN PADA SEKTOR 2 INI DIIKUTI PENGUATAN SEBAGIAN DARI SAHAM2 PER SEKTOR.
HEATMAP LQ 45
SAHAM2 UNGGULAN LQ 45 HARI INI SEBAGIAN BESAR DITUTUP MELEMAH AKIBAT AKSI PROFIT TAKING. PELAKU PASAR MULAI MEREALISASIKAN KEUNTUNGANNYA MENJELANG AKHIR PEKAN. 

FOREIGN/DOMESTIC-JCI
ASING HARI INI KEMBALI MEMBUKUKAN NETT SELL SAAT IHSG DITUTUP MELEMAH TIPIS 0,09 %. NETT SELL ASING HARI INI SEBESAR 134 M.

COMPOSITE
Symbol Price Change % ChgChart
40.94 -0.20 -0.49%CLU15.NYM
1,119.50 -2.90 -0.26%GCQ15.CMX
16,343.70 +90.13 +0.55%^DJI
4,799.81 +43.28 +0.91%^IXIC
1,953.29 +11.25 +0.58%^GSPC
6,154.37 -74.64 -1.20%^FTSE
10,221.49 -81.63 -0.79%^GDAXI
4,602.93 -61.66 -1.32%^FCHI
18.73 +0.12 +0.64%EIDO
38.26 +0.14 +0.37%TLK

NamePriceChange% Chg
1,109.40+7.40+0.67%
14.76+0.18+1.23%
45.28+0.80+1.80%
2.45+0.01+0.51%
44.45+0.30+0.68%

Name Price Change % Chg
EUR/USD 1.1216 +0.0002 +0.02%
USD/JPY 120.8350 +0.49 +0.41%
GBP/USD 1.5438 +0.0076 +0.50%
AUD/USD 0.7065 +0.0080 +1.15%
USD/CHF 0.9762 +0.0003 +0.04%

USD >< IDR 14.303 ( YAHOO 00.00 WIB ).

US stocks flat amid uncertainty about Fed rate hike

Wall Street flat amid growth concerns ahead of Fed meet

European stocks retreat after rally

European stocks lower after weak Asia data

Bank of England cuts forecast, warns on global headwinds

Oil makes modest moves with U.S. supply data on tap

Gold prices nudge up, aim to snap losing streak

Oil prices rise slightly ahead of U.S. data, Asia weighs

US stocks waver between gains and losses in early trading

GBU ALL.....

Tidak ada komentar:

Posting Komentar