Kamis, 12 Maret 2015

ANALISA IHSG : 12-03-15

COMPOSITE
S : 5403-5388-5370   R : 5437-5454-5470     PIVOT : 5421
IHSG DITUTUP MELEMAH KEMBALI HARI INI .TEKANAN JUAL MELANDA IHSG SEJAK AWAL SESI PAGI. INDIKATOR MEMBERIKAN SINYAL NEGATIF NAMUN RSI DAN STOSHASTIC YANG SUDAH MENDEKATI SUPPORT MEMBUKA PELUANG IHSG UNTUK TEKHNIKAL REBOUND TERBATAS BESOK. IHSG MASIH BERADA DALAM TEKANAN DAN CENDERUNG MELEMAH. FORMASI 4 CANDLE TERAKHIR MEMBENTUK POLA DOWNTREND JANGKA PENDEK. POLA PERGERAKAN IHSG HARI INI ADALAH TURUN DENGAN PERLAHAN DIMANA POLA SEPERTI INI BIASANYA ADALAH POLA DISTRIBUSI. SEBAIKNYA WASPADA. ADA POTENSI SUPPORT 5408 BREAK DAN MEMBAWA IHSG MENUJU SUPPORT MA 50.

SAHAM2 UNGGULAN KEMBALI MENGALAMI KOREKSI SETELAH REBOUND SEHARI SEBELUMNYA. AKSI JUAL KEMBALI MELANDA SAHAM2 UNGGULAN. PELAKU PASAR TERUTAMA ASING TERLIHAT TERUS MEREALISASIKAN KEUNTUNGAN MEREKA.NETT SELL ASING SEMAKIN BESAR MENUNJUKAN ADANYA DISTRIBUSI. SAAT INI SEBAIKNYA HANYA MELAKUKAN TRADING JANGKA PENDEK SAJA. REALISASIKAN KEUNTUNGAN JIKA ADA MOMEN TEKHNIKAL REBOUND.

SAHAM2 LAPIS 3 TERLIHAT MASIH BANYAK YANG BERGERAK DENGAN VOTALITAS CUKUP TINGGI. HAL INI SUDAH BIASA TERJADI SAAT TERJADI KOREKSI PADA SAHAM2 UNGGULAN. SEBAIKNYA HANYA MELAKUKAN TRADING CEPAT ATAU ONE DAY TRADE SAJA UNTUK SAHAM2 LAPIS 3 INI. TERAPKAN DISIPLIN TINGGI DAN PASANG TRAILING STOP YANG KUAT.

RUPIAH KEMBALI MELEMAH TERHADAP MATA UANG USD HARI INI. SEMAKIN MEMBAIKNYA EKONOMI USA MEMBUAT MATA UANG USD SEMAKIN KUAT DAN ANTISIPASI THE FED MENAIKAN SUKU BUNGA LEBIH CEPAT DARI RENCANA JUGA MEMBUAT USD SEMAKIN PERKASA. SEMENTARA ITU, CAPITAL OUTFLOW DI DALAM NEGERI JUGA MEMPERPARAH MELEMAHNYA RUPIAH. JIKA YIDAK ADA KEBIJAKAN YANG BENAR2 TEPAT SASARAN DAN JUGA KONDISI POLITIK DALAM NEGERI YANG MASIH CARUT MARUT TIDAK ADA PERUBAHAN, MAKA RUPIAH AKAN TERUS MELEMAH DAN MENEMBUS SUPPORT 13.500 DALAM WAKTU DEKAT MENUJU ARAH 15.000.PERHATIKAN CAPITALFLOW.

HAPPY TRADING...GBU ALL...

IHSG WEEKLY
IHSG WEEKLY PEKAN INI MENCETAK LOWER LOW DAN MULAI MEMBENTUK FORMASI DOWNTREND. MA 5 TERLIHAT MULAI BERGERAK TURUN WALAU MASIH LANDAI. HINGGA HARI INI, IHSG MASIH BERGERAK DALAM KAWALAN MA 5. PERLU DIWASPADAI KORENSI LANJUTAN JIKA IHSG TIDAK MAMPU MEMATAHKAN POLA DOWNTREND HINGGA AKHIR PEKAN INI. IHSG MASIH BERADA DALAM KONDISI BULLISH. JARAK MA 5 DENGAN MA 20 YANG TERLALU LEBAR MEMUNGKINKAN KOREKSI LANJUTAN PEKAN DEPAN.DARI CHART WEEKLY, IHSG MULAI MASUK WAVE KOREKSI DAN BERPOTENSI BREAK SUPPORT 5408. KOREKSI KALI INI BERPOTENSI MEMBAWA IHSG MENUJU SUPPORT MA 50 SEKALIGUS MENUTUP GAP DI 5342.

IHSG 5 MENIT
DIBUKA DI AREA NEGATIF, IHSG KEMBALI BERADA DALAM TEKANAN DAN MELEMAH HINGGA 5421 DAN SIDEWAY SEJENAK DI 5421-5430, SEMPAT MENYENTUH 5431, IHSG LALU KEMBALI TERTEKAN AKSI JUAL DAN KEMBALI MELEMAH HINGGA 5413 DAN BERGERAK SIDEWAY DI AREA 5414-5421 HINGGA MENJELANG PENUTUPAN SESI 1. DI UJUNG SESI 1, IHSG KEMBALI TERTEKAN HINGGA 5411 DAN AKHIRNYA MENUTUP SESI 1 DI 5412. MASUK SESI 2, IHSG KEMBALI MELEMAH HINGGA 5406 YANG MERUPAKAN AREA SUPPORT DARVAS IHSG. IHSG LALU REBOUND SETELAH MENYENTUH SUPPORT INI HINGGA 5434,NAMUN MENJELANG AKHIR SESI 2, IHSG KEMBALI TERTEKAN HINGGA 5412 DAN AKHIRNYA MENUTUP SESI 2 DI 5419 DALAM KONDISI DOWNTREND BEARISH. TERLIHAT ADA POLA REBOUND DI AKHIR SESI DAN MEMBUKA PELUANG IHSG UNTUK TEKHNIKAL REBOUND BESOK PAGI DALAM AREA TERBATAS. IHSG MASIH BERADA DALAM TEKANAN JUAL DAN BERPOTENSI MENCOBA SUPPORT 5408 BESOK. SUPPORT IHSG BESOK ADALAH 5403-5388-5370 DENGAN RESISTEN DI 5437-5454-5470.

MARKET STATISTIC
TRANSAKSI IHSG HARI INI MENINGKAT DIMANA TERJADI AKSI JUAL PADA SAHAM2 UNGGULAN. TOTAL NILAI TRANSAKSI HARI INI SEBESAR 7,391 T DENGAN TRANSAKSI CROSSING SEBESAR 1,026 T TERBESAR PADA SAHAM TLKM,BCAP DAN SUGI. ASING KEMBALI MEMBUKUKAN NETT SELL YANG SEMAKIN BESAR DIBANDING HARI2 SEBELUMNYA DENGAN KONTRIBUSI TERHADAP TOTAL NILAI TRANSAKSI HARI INI SEBESAR 36,9 %.

HEATMAP SECTORAL
SELURUH SEKTOR IHSG HARI INI MELEMAH DIIKUTI PELEMAHAN PADA SELURUH SAHAM2 PADA SEKTOR MASING2KECUALI SEKTOR CONSUMER YANG MASIH BERHASIL DITUTUP MENGUAT KARENA PENGUATAN PADA 3 SAHAM SUPER BIG CAP. JELAS TERLIHAT IHSG SENGAJA DITAHAN DENGAN SAHAM2 BIG CAP CONSUMER AGAR SUPPORT 5408 TIDAK TEMBUS.

HEATMAP LQ 45
NYARIS SELURUH SAHAM2 UNGGULAN DAN BIG CAP LQ 45 HARI INI DITUTUP MELEMAH AKIBAT AKSI JUAL PELAKU PASAR. TEKANAN JUAL MELANDA IHSG SEJAK AWAL SESI PERDAGANGAN HARI INI.

FOREIGN/DOMESTIC-JCI
ASING KEMBALI MEMBUKUKAN NETT ASELL YANG SEMAKIN BESAR HARI INI. TOTAL NILAI NETT SELL ASING HARI INI SAAT IHSG KEMBALI TERKOREKSI ADALAH SEBESAR 1,007 T.

COMPOSITE
Symbol Price Change % ChgChart 
44.14 -0.23 -0.52%TLK
1,181.30 -0.40 -0.03%GCZ14.CMX
17,687.18 +24.24 +0.14%^DJI
4,862.63 +2.83 +0.06%^IXIC
2,046.30 +2.14 +0.10%^GSPC
6,721.51 +18.67 +0.28%^FTSE
11,805.99 +305.61 +2.66%^GDAXI
4,997.75 +115.80 +2.37%^FCHI
26.63 +0.13 +0.49%EIDO

NamePriceChange% Chg
1,154.20-7.80-0.67%
15.44-0.19-1.23%
65.93+2.15+3.37%
2.61-0.02-0.61%
48.09-0.20-0.41%

Name Price Change % Chg
1.0545 -0.0136 -1.28%
121.4560 +0.316 +0.26%
1.4939 -0.0117 -0.78%
0.7582 -0.0043 -0.56%
1.0094 +0.01 +1.00%

USD >< IDR 13.184 ( YAHOO 00.00 WIB ).

Euro hits 12-year-low while DAX touches record

Euro slides further on record negative bond yields

Red alert: Will crude oil hit $42 per barrel?

Gold slips to $1,150, at lowest since early November

Stocks waver on plunging euro drop, rate fears

US oil price drop on record-high stockpiles

U.S. Stocks Fluctuate as Consumer Shares Offset Banks' Rebound

Stocks try for gains amid Fed, dollar fears; Transports up 1%

Brent Oil Halts Five-Day Slide in London; WTI Pares Decline

Wall Street edges up after selloff; rate concerns limit gain

GBU ALL...

Tidak ada komentar:

Posting Komentar