Rabu, 01 Maret 2017

ANALISA IHSG : 02-03-17

COMPOSITE
S : 5344-5325-5301   R : 5387-5411-5430   PIVOT : 5368
IHSG DITUTUP MELEMAH HARI INI SETELAH TERTEKAN SEPANJANG AWAL SESI PAGI DAN MENJELANG PENUTUPAN SESI 2.SEMPAT MELEMAH DI BAWAH MA 20. IHSG AKHIRNYA DITUTUP SEDIKIT DI BAWAH MA 20 DAN MEMBENTUK POLA DOWNTREND. MA 5 TERLIHAT MULAI DATAR DAN CENDERUNG TURUN. INDIKATOR MASIH MENUNJUKAN SINYAL MIX CENDERUNG MELEMAH. WALAU IHSG BESOK MASIH AKAN BERADA DI BAWAH TEKANAN DAN BERPELUANG MELEMAH DENGAN SUPPORT 5327, NAMUN IHSG BERPELUANG REBOUND TERBATAS BESOK. IHSG MASIH DALAM KONDISI BULLISH SAAT INI. PILIH SAHAM2 YANG MASIH BERGERAK SIDEWAY DALAM AREA UPTREND CHANNEL ATAU DALAM AREA SIDEWAY DENGAN POLA DATAR DAN MEMILIKI RUANG SIDEWAY YANG LEBAR TERUTAMA YANG SAAT INI SUDAH BERADA DI SUPPORT AREA SIDEWAY UNTUK TRADING. PILIH SAHAM2 LAPIS 2 DAN LAPIS 3 SAAT AREA PERGERAKAN IHSG TERBATAS.

RUPIAH DITUTUP MELEMAH TERHADAP USD HARI INI SETELAH SEMPAT MENGUAT SELAMA BEBERAPA HARI. AREA PERGERAKAN RUPIAH MASIH DALAM AREA SIDEWAY DI 13.000-13.500 DALAM BELUM ADA TANDA2 RUPIAH AKAN KELUAR DARI AREA INI.

HAPPY TRADING....GBU ALL....

IHSG WEEKLY
IHSG WEEKLY DITUTUP DI MA 5 YANG MASIH BERGERAK NAIK. IHSG WEEKLY SAAT INI MASIH DALAM KONDISI BULLISH DAN SAAT INI MASIH MEMILIKI PELUANG MENGUAT TERBATAS. IHSG WEEKLY MASIH BERGERAK SIDEWAY DI ATAS MA 5 DENGAN MA 5 SEBAGAI SUPPORT.

IHSG 5 MENIT
DIBUKA DI AREA POSITIF, IHSG MENGUAT HINGGA 5392 NAMUN AKSI PROFIT TAKING MENEKAN IHSG DAN LANGSUNG MELEMAH HINGGA 5370-5377.IHSG LALU KEMBALI TERTEKAN DAN MELEMAH HINGGA 5364 DAN SIDEWAY DI 5364-5373 SEPANJANG PERTENGAHAN SESI 1 HINGGA AKHIR SESI 1 DAN AKHIRNYA MENUTUP SESI 1 DI 5367. MASUK SESI 2, IHSG MENGUAT HINGGA 5373 LALU TERTEKAN DAN TERUS MELEMAH. SEMPAT SIDEWAY DI 5361-5367, IHSG KEMBALI MELEMAH KE 5351 LALU IHSG MULAI REBOUND DAN MENGUAT HINGGA 5362 DAN MENUTUP SESI 2 DI 5363 DALAM KONDISI DWONTREND BEARISH. MA 5 YANG BERGERAK NAIK MEMBUKA PELUANG IHSG UNTUK MENGUAT DI AWAL SESI PAGI BESOK WALAU MASIH BERADA DI BAWAH TEKANAN DENGAN SUPPORT DI 5344-5325-5301 DAN RESISTEN DI 5387-5411-5430.

MARKET STATISTIC
TOTAL TRANSAKSI IHSG HARI INI SEDIKIT MENINGKAT DIBANDING TOTAL TRANSAKSI SEHARI SEBELUMNYA DENGAN TOTAL TRANSAKSI SEBESAR 7,002 T TERMASUK TRANSAKSI CROSSING SEBESAR 1,358 T TERBESAR PADA SAHAM BMRI, KREN DAN BBNI. ASING MEMBUKUKAN NETT SELL DENGAN KONTRIBUSI TERHADAP TOTAL TRANSAKSI IHSG HARI INI SEBESAR 44,8 %.

HEATMAP SECTORAL
SELAIN SEKTOR MISC INDUSTRI DAN AGRI, SEKTOR LAINNYA DITUTUP MELEMAH HARI INI NAMUN PENGUATAN PADA SEKTOR MISC INDUSTRI HANYA DIDUKUNG PENGUATAN 2 SAHAM SEMENTARA PADA SEKTOR FINANCE, BASIC INDUSTRI DAN INFRA YANG SEKTORALNYA MELEMAH JUSTRU SEBAGIAN BESAR SAHAM2 PADA SEKTOR2 INI BERHASIL DITUTUP MENGUAT.

HEATMAP LQ 45
HAMPIR SELURUH SAHAM2 LQ 45 DITUTUP MELEMAH HARI INI SETELAH DILANDA AKSI JUAL.

FOREIGN/DOMESTIC-JCI
ASING MEMBUKUKAN NETT SELL HARI INI SEBESAR 346,9 M SAAT IHSG DITUTUP MELEMAH 0,44 % HARI INI.

COMPOSITE
SymbolLast PriceChange% Change
EURUSD=X
EUR/USD
1.0518-0.0054-0.52%
JPY=X
USD/JPY
113.8981.0410.92%
GBPUSD=X
GBP/USD
1.2292-0.0084-0.68%
AUDUSD=X
AUD/USD
0.76490.00010.01%
NZDUSD=X
NZD/USD
0.7111-0.0072-0.99%

USD >< IDR 13.366 ( YAHOO 20.30 WIB ).

Stocks, dollar up on U.S. rate hike bets, Trump relief

GLOBAL-MARKETS-Stocks, dollar up on U.S. rate hike bets, Trump relief

Dow pierces 21,000 after Trump speech, rate-hike chatter

Markets Right Now: Stocks rise sharply, Dow over 21,000

Closing Bell: Fed Sees Modest Growth; Dow, S&P 500 Rocket to Fresh Records

DOW ROARS ABOVE 21,000 TO NEW RECORD: Here's what you need to know

European stocks log highest close of the year on back of economic optimism

European Benchmarks Surge; Trump-Trade Returns

European Markets Rose, Markets Digest Trump’s Speech

Asian Markets Are Mixed before China’s National People’s Congress

Wall Street stocks set to resume rally on Fed rate-hike hopes, Trump relief

European markets higher; Covestro down 7%

European stocks advance as Fed officials signal U.S. ready for next rate hike

Dollar Rising: Goldman Raises March Rate Hike Odds To 60%

Japan's Nikkei rises to 2-week high; focus shifts to U.S. rates

Nikkei rallies on Fed news as investors digest Trump’s speech

Asian markets mostly lower, watching Trump speech closely

Nikkei jumps as yen decline boosts exporters, Trump's address awaited

Asian markets open mixed

GBU ALL......

Tidak ada komentar:

Posting Komentar