Selasa, 09 Agustus 2016

ANALISA IHSG : 09-08-16

COMPOSITE
S : 5437-5416-5406   R : 5469-5480-5501   PIVOT : 5449
IHSG KEMBALI DITUTUP MENGUAT HARI INI MELANJUTKAN RALLY PEKAN LALU. INDIKATOR MASIH MENUNJUKAN SINYAL POSITIF DAN MA 5 JUGA MASIH TERUS BERGERAK NAIK DIDUKUNG BOLINGER YANG MASIH TERUS MEMBUKA. MA 20 DAN MA 50 JUGA BERGERAK NAIK SEJAJAR MA 5 MEMBUAT IHSG MASIH CENDERUNG RALLY. IHSG MASIH AKAN TERUS MENGUAT HINGGA BREAK ALL TIME HIGH DI 5524. BESOK IHSG MASIH BERPELUANG MENGUAT DALAM KAWALAN MA 5. POSISI IHSG YANG BERADA SEDIKIT DI ATAS MA 5 MEMBUAT IHSG MASIH RAWAN AKSI PROFIT TAKING TERBATAS HINGGA MENDEKATI MA 5. NAMUN IHSG MASIH CENDERUNG MENGUAT BESOK MELANJUTKAN FORMASI UPTREND. IHSG MASIH DALAM KONDISI UPTREND BULLISH.

SAHAM2 UNGGULAN MAYORITAS BERHASIL DITUTUP MENGUAT KEMBALI HARI INI. AKSI BUY YANG MASIH KUAT MENGANGKAT HARGA SAHAM2 UNGGULAN WALAU SEMPAT DILANDA AKSI PROFIT TAKING PADA AWAL SESI 2. PELAKU PASAR MASIH CENDERUNG MELAKUKAN BOW SAAT HARGA TERKOREKSI. PILIH SAHAM2 UNGGULAN YANG MASIH DALAM KONDISI STRONG UPTREND BULLISH DAN MASIH BERGERAK KONSISTEN DALAM AREA UPTREND CHANNEL.

SAHAM2 SMALL CAP HARI INI BERGERAK MIX DENGAN MAYORITAS BERHASIL MENGUAT. PELAKU PASAR MEMANFAATKAN SAAT KOREKSI PADA AWAL SESI 2 UNTUK MELAKUKAN AKSI BOW. PILIH SAHAM2 YANG MASIH BERGERAK DALAM AREA UPTREND CHANNEL DAN MASIH BERAA DALAM KONDISI UPTREND BULLISH UNTUK BOW SAAT TERJADI KOREKSI.

RUPIAH DITUTUP MELEMAH TIPIS TERHADAP USD HARI INI SETELAH MENGUAT PEKAN LALU. PERGERAKAN RUPIAH TERHADAP USD TIDAK BANYAK BERUBAH DAN MASIH BERADA DI AREA 12.850-13.450.

HAPPY TRADING....GBU ALL....

IHSG WEEKLY
IHSG WEEKLY KEMBALI MENGUAT HARI INI DAN MASIH KONSISTEN BERGERAK DALAM AREA UPTREND CHANNEL DENGAN MEMBENTUK FORMASI UPTREND. IHSG WEEKLY MENUNJUKAN KONDISI IHSG MASIH DALAM KONDISI STRONG UPTREND BULLISH. MA 5 MASIH TERUS BERGERAK NAIK MENDUKUNG RALLY IHSG.

IHSG 5 MENIT
DIBUKA DI AREA POSITIF, IHSG LANGSUNG MENGUAT KE 5458 LALU TERKOREKSI KE 5438 KEMUDIAN AKSI BUY KEMBALI MENGANGKAT IHSG KEMBALI KE AREA 5454. IHSG KEMBALI TERKOREKSI KE 5446 LALU KEMBALI MENGUAT KE 5455 DAN SIDEWAY DI AREA 5449-5455. PADA PERTENGAHAN SESI 1 HINGGA MENJELANG AKHIR SESI 1, IHSG DILANDA AKSI PROFIT TAKING DAN MELEMAH HINGGA 5436 DAN MENUTUP SESI 1 DI 5444. MASUK SESI 2, IHSG KEMBALI MENGUAT HINGGA 5448 NAMUN AKSI PROFIT TAKING KEMBALI MEMBUAT IHSG MELEMAH KE 5427. AKSI BOW LAGI2 MEMBUAT IHSG BERHASIL REBOUND DAN MENGUAT HINGGA 5448 DAN AKHIRNYA MENUTUP SESI 2 DI 5458 DALAM KONDISI UPTREND BULLISH. IHSG BESOK PAGI DI AWAL SESI BERPOTENSI DIBUKA TERKOREKSI DENGAN 5449 SEBAGAI SUPPORT TERDEKAT. SUPPORT IHSG BESOK ADALAH 5437-5416-5406 DENGAN RESISTEN DI 5469-5480-5501.

MARKET STATISTIC
TOTAL TRANSAKSI IHSG HARI INI MASIH BERADA DI AREA RATA2 TRANSAKSI HARIAN DENGAN TOTAL TRANSAKSI SEBESAR 8,131 T TERMASUK TRANSAKSI CROSSING SEBESAR 1,386 T TERBESAR PADA SAHAM BMRI, SMGR DAN TLKM. ASING KEMBALI MEMBUKUKAN NETT BUY DENGAN KONTRIBUSI TERHADAP TOTAL TRANSAKSI HARI INI SEBESAR 36,9 %.

HEATMAP SECTORAL
SELAIN SEKTOR MINING, TRADE DAN CONSUMER, SEKTOR LAIN BERHASIL DITUTUP MENGUAT DIDUKUNG PENGUATAN PADA HAMPIR SELURUH SAHAM2 PER SEKTOR KECUALI PADA SEKTOR AGRI YANG PENGUATAN SEKTORAL HANYA DIIKUTI PENGUATAN 2 SAHAM UTAMA PADA SEKTOR INI.

HEATMAP LQ 45
MAYORITAS SAHAM2 UNGGULAN BERHASIL DITUTUP MENGUAT KEMBALI HARI INI WALAU SEMPAT DILANDA AKSI PROFIT TAKING.

FOREIGN/DOMESTIC-JCI
ASING KEMBALI MEMBUKUKAN NETT BUY SEBESAR 688,8 M SAAT IHSG KEMBALI BERHASIL DITUTUP MENGUAT 0,715 % HARI INI.

COMPOSITE
SymbolPriceChange% Chg 
10,432.36+65.15+0.63%
4,415.46+4.91+0.11%
26.71+0.19+0.72%
66.43+0.32+0.48%
1,241.50+3.30+0.27%
34.64-0.09-0.26%
18,529.29-14.24-0.08%
5,213.14-7.98-0.15%
2,180.89-1.98-0.09%
6,809.13+15.66+0.23%

NamePriceChange% Chg
1,340.90-3.50-0.26%
19.75-0.07-0.34%
110.39+0.77+0.70%
2.16+0.01+0.26%
42.85+1.05+2.51%

SymbolLast PriceChange% Change
EURUSD=X
EUR/USD
1,10820,00010,01%
JPY=X
USD/JPY
102,440,6260,61%
GBPUSD=X
GBP/USD
1,3041-0,0027-0,21%
AUDUSD=X
AUD/USD
0,76480,0030,39%
NZDUSD=X
NZD/USD
0,7138-0,0002-0,03%

USD >< IDR 13.128 ( YAHOO 00.00 WIB ).

Wall Street dips as healthcare decline offsets oil gains



US STOCKS-Wall Street takes tiny step back from record highs


Stocks retreat from all-time high to end slightly lower


Oil jumps on OPEC hopes; dollar firms vs yen

Oil up nearly 3 percent on OPEC output speculation as glut grows


European stock markets move higher; banks, mining companies gain


Copper Is Stable, Gold and Silver Are Weaker Early on August 8

GBU ALL...

Tidak ada komentar:

Posting Komentar