Kamis, 13 Agustus 2015

ANALISA IHSG : 13-08-15

COMPOSITE
S : 4432-4386-4316   R : 4549-4618-4665    PIVOT : 4502
ISG DITUTUP MELEMAH TAJAM HARI INI SETELAH TEKANAN JUAL YANG KUAT MELANDA IHSG SEJAK PEMBUKAAN SESI PERTAMA. SENTIMEN BURUK MASIH DATANG DARI MASALAH DEVALUASI YUAN YANG DILAKUKAN PEMERINTAH CHINA. SELAIN ITU, PEROMBAKAN KABINET YANG DILAKUKAN PRESIDEN JOKOWI JUGA TIDAK SESUAI HARAPAN PASAR. MELEMAHNYA IHSG HARI INI SSUDAH MENEMBUS SUPPORT PSIKOLOGIS 4500 DAN BERPOTENSI MENUJU 4350 BAHKAN 4000 JIKA SITUASI EKONOMI TERUS MEMBURUK. INDIKATOR MEMBERIKAN SINYAL NEGATIF NAMUN BAGAIMANAPUN JUGA, PENURUNAN TAJAM HARI INI MEMBUKA PELUANG IHSG UNTUK TEKHNIKAL REBOUND WALAU TERBATAS DAN MASIH BERADA DI BAWAH TEKANAN JUAL YANG MASIH KUAT SAAT INI.SELAIN PELAKU PASAR YANG PANIC SELLING, MARGIN CALL JUGA MENYEBABKAN IHSG SEMAKIN TERTEKAN HARI INI. BESOK IHSG MASIH AKAN BERADA DI BAWAH TEKANAN JUAL DAN WALAUPUN BERUSAHA REBOUND, IHSG MASIH SANGAT RISKAN. KONDISI IHSG SAAT INI SEMAKIN MANTAP BERADA DALAM KONDISI DOWNTREND BEARISH.

SAHAM2 UNGGULAN HARI INI MELEMAH TAJAM DILANDA AKSI JUAL AKIBAT PANIC SELLING PELAKU PASAR. AKSI MELEPAS SAHAM2 UNGGULAN MEMBUAT HAMPIR SELURUH SAHAM2 UNGGGULAN TERTEKAN SEJAK AWAL SESI DAN NYARIS TIDAK MAMPU BANGKIT. UNTUK PEMAIN HARIAN ATAU JANGKA PENDEK, KONDISI INI DAPAT DIMANFAATKAN UNTUK MELAKUKAN BOW SAAT KOREKSI MEMBUAT HARGA BERADA JAUH DI BAWAH SELURUH GARIS MA DAN JAUH KELUAR BOLINGER UNTUK JUAL SAAT TERJADI TEKHNIKAL REBOUND. UNTUK PEMAIN BARU SEBAIKNYA HATI2 KARENA IHSG MASIH SANGAT TIDAK KONDUSIF SAAT INI.

SEPERTI HALNYA SAHAM2 UNGGULAN, SAHAM2 SMALL CAP JUGA TIDAK LUPUT DARI TEKANAN JUAL AKIBAT PELAKU PASAR YANG MEMEGANG SAHAM2 LAPIS 2 DAN 3 MELAKUKAN AKSI JUAL UNTUK MENGAMANKAN UANG MEREKA. DAN SAAT TERJADI CRASH SEPERTI HARI INI, SAHAM2 SMALL CAP BIASANYA AKAN MENGALAMI TEKANAN LEBIH BESAR KARENA VOLUME BID YANG MENGECIL. UNTUK SAAT INI DISARANKAN UNTUK WAIT AND SEE PADA SAHAM2 LAPIS 3 HINGGA KONDISI IHSG LEBIH KONDUSIF.

RUPIAH DITUTUP MELEMAH TAJAM HARI INI BAHKAN SEMPAT BERADA DI ATAS 13.750. MELEMAHNYA RUPIAH SELAIN KARENA MEMANG KONDISI FUNDAMENTAL YANG LEMAH KARENA PEREKONOMIAN DALAM NEGERI YANG MELAMBAT, JUGA AKIBAT DARI DEVALUASI YUAN YANG MEMPERKUAT USD TERHADAP MATA UANG UTAMA DUNIA TERUTAMA ASIA. MALAM INI USD MULAI TERKOREKSI SETELAH MENGUAT TAJAM SELAMA 2 HARI. BIG MONEY TERLIHAT MULAI MASUK KE GOLD YANG SEDANG MENGALAMI TEKHNIKAL REBOUND SAAT INI DIDUKUNG DEVALUASI YUAN. PARA INVESTOR MEMILIH GOLD UNTUK MENJADI SAFE HEAVEN SELAIN USD.DI INDONESIA SENDIRI, HARGA EMAS MASIH TERTOLONG PENGUATAN USD SEHINGGA SAAT EMAS DUNIA JATUH, HARGA EMAS DI DALAM NEGERI MASIH STABIL.

HAPPY TRADING...GBU ALL...
 
IHSG WEEKLY
IHSG WEEKLY TERLIHAT MEMBENTUK LONG BLACK CANDLE DI BAWAH MA 5 PEKAN INI DAN MEMBUAT MA 5 MULAI MENUKIK. INI MEMBUAT KONDISI IHSG SEMAKIN BURUK KARENA IHSG AKAN SULIT UNTUK RECOVER DAN SELAIN ITU, KONDISI INI MEMBAWA IHSG SEMAKIN MANTAP BERADA DALAM KONDISI DOWNTREND BEARISH.

IHSG 5 MENIT
DIBUKA DI AREA NEGATIF, IHSG LANGSUNG TERTEKAN DAN MELEMAH TAJAM HINGGA 4501 LALU BERTAHAN SEJENAK DI 4501-4509. NAMUN TEKANAN JUAL YANG KUAT KEMBALI MENEKAN IHSG HINGGA 4476 DAN SIDEWAY DI 4476-4483, MENJELANG AKHIR SESI 1, IHSG SEMPAT MENGUAT KE 4506 NAMUN TEKANAN JUAL KEMBALI MENEKAN IHSG DAN MENUTUP SESI 1 DI 4497. MASUK SESI 2, IHSG KEMBALI TERTEKAN HINGGA 4468 DAN SIDEWAY DI 4468-4476. MENJELANG AKHIR SESI 2, IHSG TURUN TAJAM HINGGA 4456 DAN AKHIRNYA IHSG MENUTUP SESI 2 DI 4479 DALAM KONDISI DOWNTREND BEARISH. BESOK PAGI IHSG MASIH AKAN BERUSAHA MENGUJI RESISTEN PSIKOLOGIS 4500 NAMUN TEKANAN JUAL MASIH AKAN KUAT MENEKAN IHSG. SUPPORT IHSG BESOK ADALAH 4432-4386-4316DENGAN RESISTEN DI 4549-4618-4665.

MARKET STATISTIC
TRANSAKSI IHSG HARI INI SEDIKIT MENINGKAT SETELAH TERJADI AKSI JUAL PADA SAHAM2 UNGGULAN. TOTAL TRANSAKSI IHSG HARI INI SEBESAR 5,960 T TERMASUK TRANSAKSI CROSSING SEBESAR 1,326 T TERBESAR PADA SAHAM BMRI,MYRX DAN RODA. ASING MASIH MEMBUKUKAN NETT SELL DENGAN KONTRIBUSI TERHADAP TOTAL TRANSAKSI HARI INI SEBESAR 42,5 %.

HEATMAP SECTORAL
SELURUH SEKTORAL IHSG KEMBALI DITUTUP MELEMAH HARI INI AKIBAT TEKANAN JUAL YANG MELANDA IHSG HARI INI. PANIC SELLING MEMBUAT KONDISI IHSG SEMAKIN BURUK. HAMPIR TIDAK ADA SAHAM2 PADA TIAP SEKTOR YANG MENGUAT HARI INI.

HEATMAP LQ 45
SELAIN GGRM DAN LPKR SERTA SILO YANG STAGNAN, SAHAM2 UNGGULAN LQ 45 LAINNYA DITUTUP MELEMAH HARI INI.

FOREIGN/DOMERTIS-JCI
ASING HARI INI MEMBUKUKAN NETT SELL CUKUP BESAR SAAT TERJADI CRASH DI IHSG. NETT SELL ASING HARI INI SEBESAR 763 M.

COMPOSITE
Symbol Price Change % ChgChart
43.28 +0.20 +0.46%CLU15.NYM
1,123.10 +15.50 +1.40%GCQ15.CMX
17,408.82 +5.98 +0.03%^DJI
5,049.45 +12.66 +0.25%^IXIC
2,086.93 +2.86 +0.14%^GSPC
6,571.19 -93.35 -1.40%^FTSE
10,924.61 -369.04 -3.27%^GDAXI
4,925.43 -173.60 -3.40%^FCHI
20.29 -1.02 -4.79%EIDO
41.32 -1.39 -3.25%TLK

NamePriceChange% Chg
1,122.20+14.40+1.30%
15.53+0.19+1.27%
52.47+3.00+6.05%
2.35+0.02+0.71%
43.95+0.08+0.18%

Name Price Change % Chg
1.1167 +0.0126 +1.14%
124.2350 -0.88 -0.70%
1.5622 +0.0047 +0.30%
0.7379 +0.0077 +1.05%
0.9750 -0.0130 -1.32%

USD >< IDR 13.870 ( YAHOO 00.00 WIB ).

Wall St. near flat after indexes pare China-fueled losses

U.S. bank stocks sell off as investors bet the Fed will wait

Nasdaq Erases Loss, Near Flat; Starbucks Finds Support At 50-Day

S&P 500, Nasdaq attempt gains as energy, Apple jump

Corn, wheat, and soybeans are getting destroyed

Global stocks sinks as Chinese currency weakens further

China is about to absolutely hammer some of the weakest economies in the world

Fed faces 'great difficulty' hiking rates: Bob Doll

Gold is ripping higher

China devaluation sparks fear of currency war, angers U.S. lawmakers

GBU ALL...

Tidak ada komentar:

Posting Komentar