Selasa, 12 Agustus 2014

ANALISA IHSG : 13-08-14

COMPOSITE
S : 5113-5098-5090   R : 5139-5144-5158
IHSG HARI INI BERHASIL DITUTUP MENGUAT KEMBALI DENGAN MENINGGALKAN GAP SAAT PEMBUKAAN. INDIKATOR MASIH MEMBERIKAN SINYAL POSITIF NAMUN POSISI IHSG YANG TELAH BERADA JAUH DI ATAS MA 5 MEMBUAT RESIKO KOREKSI IHSG SEMAKIN BESAR. IHSG MASIH BERADA DALAM KONDISI BULLISH DENGAN POLA UPTREND. BESOK IHSG MASIH MEMILIKI KESEMPATAN MENGUAT TERBATAS DI AWAL SESI NAMUN AKSI PROFIT TAKING SEMAKIN MEMBAYANGI IHSG BESOK. IHSG MASIH BELUM MAMPU KELUAR DARI DARVAS 5000-5148.BOLINGER SUDAH TERLIHAT MULAI BERGERAK DATAR MEMBENTUK LORONG DATAR. IHSG MASIH BERGERAK DALAM AREA LORONG INI.

SAHAM2 UNGGULAN HARI INI KEMBALI MENGUAT NAMUN BEBERAPA SUDAH MULAI MENGALAMI KOREKSI. TETAP FOKUS DAN PILIH SAHAM2 UNGGULAN YANG MASIH BERADA DALAM KONDISI UPTREND. PERHATIKAN SAHAM2 YANG MASIH MENJADI FAVORIT TARGET TRADING. JAUHI SAHAM2 YANG MASIH BERADA DALAM POLA DOWNTREND.

SAHAM2 LAPIS 2 DAN LAPIS 3 HARI INI MASIH MERAMAIKAN MARKET MENGIKUTI PERGERAKAN SAHAM2 UNGGULAN. NAMUN TETAP DIPERLUKAN DISIPLIN TINGGI DALAM MELAKUKAN TRADING PADA SAHAM2 LAPIS 3 AGAR TIDAK TERJEBAK.

RUPIAH HARI INI MENGUAT TIPIS SETELAH BERGERAK DALAM AREA TERBATAS. RUPIAH MASIH BELUM DAPAT KELUAR DARI AREA KONSOLIDASI.

HAPPY TRADING...GBU ALL...

IHSG WEEKLY
IHSG WEEKLY MASIH BERGERAK DALAM AREA KONSOLIDASI. MA 5 MASIH BERGERAK NAIK NAMUN POSISI IHSG SEMAKIN JAUH MENINGGALKAN MA 5.IHSG SEMAKIN RAWAN KOREKSI KEMBALI MENUJU MA 5. IHSG MASIH BERADA DALAM KONDISI UPTREND BULLISH.

IHSG 5 MENIT
IHSG HARI INI DIBUKA DI AREA POSITIF DAN MENGUAT HINGGA 5141 NAMUN IHSG LANGSUNG TERKANA TEKANAN JUAL HINGGA MENUJU 5131. IHSG KEMUDIAN KEMBALI REBOUND HINGGA 5141 DAN KEMBALI TERKOREKSI HINGGA 5132.IHSG LALU BERGERAK FLAT SIDEWAY DALAM AREA 5133-5139. MASUK SESI 2, IHSG KEMBALI TERKOREKSI HINGGA 5130 DAN KEMBALI BERGERAK SIDEWAY DENGAN HIGH DI 5137.MENJELANG AKHIR SESI 2, IHSG SEMPAT TERKOREKSI HINGGA 5128 DAN MENGUAT HINGGA 5136 DAN AKHIRNYA DITUTUP DI 5132 DALAM KONDISI DOWNTREND BULLISH.IHSG BESOK PAGI MASIH BERPELUANG MENGUAT TERBATAS TETAP DALAM BAYANG2 KOREKSI. SUPPORT IHSG BESOK ADALAH 5113-5098-5090  DENGAN RESISTEN DI 5139-5144-5158.

MARKET STATISTIC
TRANSAKSI IHSG HARI INI MASIH LESU DENGAN TOTAL NILAI TRANSAKSI HANYA SEBESAR 5,493 T TERMASUK TRANSAKSI NEGO SEBESAR 1,031 T. ASING MASIH MEMBUKUKAN NETT BUY DENGAN KONTRIBUSI SEBESAR 36,4 % TERHADAP TOTAL NILAI TRANSAKSI HARI INI.

HEATMAP SECTORAL
HAMPIR SELURUH SEKTORAL PADA IHSG HARI INI KEMBALI BERHASIL MELANJUTKAN PENGUATAN DIDUKUNG HAMPIR SELURUH SAHAM2 PADA SEKTOR MASING2. SEKTOR YANG MELEMAH ADALAH SEKTOR MISC INDUSTRI DAN AGRI.

HEATMAP LQ 45
SAHAM2 UNGGULAN LQ 45 HARI INI MAYORITAS KEMBALI BERHASIL MELANJUTKAN PENGUATAN.

FOREIGN/DOMESTIC-JCI
ASING KEMBALI MEMBUKUKAN NETT BUY HARI INI SEBESAR 425,9 M.

COMPOSITE
Symbol Price Change % ChgChart
1,316.20 +0.10 +0.01%GCM14.CMX
16,565.49 -4.49 -0.03%^DJI
4,390.56 -10.77 -0.24%^IXIC
1,934.74 -2.18 -0.11%^GSPC
6,632.42 -0.40 -0.01%^FTSE
9,069.47 -111.27 -1.21%^GDAXI
4,162.16 -35.54 -0.85%^FCHI
28.99 -0.06 -0.21%EIDO
47.96 +0.33 +0.69%TLK

NamePriceChange% Chg
1,312.40+1.90+0.14%
19.95-0.14-0.72%
103.22+0.81+0.79%
3.15-0.02-0.66%
97.37-0.71-0.72%

Name Price Change % Chg
1.3364 -0.0020 -0.15%
102.2350 +0.0350 +0.03%
1.6812 +0.0024 +0.14%
0.9270 +0.0006 +0.06%
0.9079 +0.0012 +0.14%

USD >< IDR 11.735 ( YAHOO. 00.00 WIB ).

First-time buyers shut out of expanding U.S. home supply

Fresh data shows U.S. jobs market tightening

Australia's Jobless Rate Should Worry Fed

Here’s why the recovery feels like a recession

GBU ALL...

Tidak ada komentar:

Posting Komentar