Kamis, 24 April 2014

ANALISA IHSG : 25-04-14

COMPOSITE
S : 4875-4859-4839   R : 4911-4932-4947    PIVOT : 4895
IHSG KEMBALI DITUTUP MELEMAH HARI INI SETELAH KEMBALI GAGAL MENEMBUS RESIST 4906-4925 HARI INI. TERLIHAT IHSG MULAI MEMBENTUK POLA FLAT. INDIKATOR MASIH MEMBERIKAN SINYAL MIX. MA 20 SEMAKIN BERGERAK NAIK NAMUN MA 5 JUSTRU MULAI BERGERAK DATAR. BOLINGER MULAI MENUTUP. INI MENANDAKAN MASA KONSOLIDASI IHSG MASIH AKAN BERLANJUT. BESOK IHSG MASIH AKAN BERGERAK DI AREA 4875-4925.

SAHAM2 UNGGULAN BIG CAP MASIH AKAN MENJADI TARGET BOW PARA BIG FUND. TETAP FOKUS PADA SAHAM2 UNGGULAN DAN BIG CAP YANG SUDAH MEMBENTUK POLA UPTREND. SEKTOR YANG SUDAH MEMBENTUK POLA UPTREND SAAT INI ANTARA LAIN ADALAH MINING, INFRA,TRADE,INFRA,AGRI DAN FINANCE. PERHATIKAN SAHAM2 YANG AKAN MEMBAGIKAN DEVIDEN BESAR.

UNTUK SAHAM2 LAPIS 2 DAN 3 MASIH TETAP BERGERAK DALAM VOTALITAS YANG CUKUP TINGGI. SAHAM2 LAPIS 3 AKAN TERUS BERGERAK SELAMA IHSG BERGERAK DALAM RANGE SEMPIT. TETAP DISIPLIN DAN BERHATI2 JIKA IKUT MAIN SAHAM2 LAPIS 3 INI.

RUPIAH MASIH BELUM MAMPU KEMBALI MENGUAT KE  BAWAH 11.500. HARI INI IHSG MASIH BERGERAK DI AREA 11.600. JIKA TERJADI MONEY INFLOW SEHARUSNYA RUPIAH MENGUAT.

HAPPY TRADING...GBU ALL...

IHSG WEEKLY
IHSG WEEKLY MASIH TETAP BERADA DALAM MASA KONSOLIDASI. SAMPAI HARI INI, IHSG MASIH BELUM MAMPU MENEMBUS RESIST 4906. WALAU DEMIKIAN, POSISI IHSG HINGGA HARI INI MASIH BERADA DI ATAS MA 5 DAN MEMBUAT IHSG MASIH BERPOTENSI TERKOREKSI ATAU BISA JUGA IHSG BERGERAK FLAT MENUNGGU MA 5 MENGHAMPIRI IHSG.

IHSG 5 MENIT
IHSG DIBUKA DI AREA NEGATIF DAN BERHASIL MENGUAT HINGGA MENYENTUH 4916 NAMUN GAGAL BERTAHAN DAN KEMBALI TERKENA AKSI PROFIT TAKING. IHSG AKHIRNYA MELEMAH HINGGA MENYENTUH 4894 DAN BERGERAK FLAT SIDEWAY DI AREA 4894-4902 HINGGA PERTENGAHAN SESI 2. MENJELANG AKHIR SESI 2, IHSG KEMBALI MENDAPAT TEKANAN JUAL HINGGA MENYENTUH 4881 DENGAN POLA DOWNTREND DAN AKHIRNYA IHSG DITUTUP SEDIKIT MENGUAT DI 4891 DENGAN KONDISI DOWNTREND BEARISH. WALAU IHSG BESOK MASIH BERPELUANG MENCOBA RESIST 4902-4906 HINGGA 4925, IHSG CENDERUNG MENDAPAT TEKANAN JUAL KEMBALI. SUPPORT IHSG BESOK ADALAH 4875-4859-4839 DENGAN RESISTEN DI 4911-4932-4947.

MARKET STATISTIC
MARKET HARI INI MASIH TERLIHAT LESU DENGAN MELEMAHNYA SAHAM2 UNGGULAN DAN BIG CAP DI SEPANJANG HARI. TOTAL NILAI TRANSAKSI HARI INI MASIH BERADA DI KISARAN 6 T DENGAN KONTRIBUSI ASING SEBESAR 32,4 % TERHADAP TOTAL NILAI TRANSAKSI HARI INI. ASING MASIH MEMBUKUKAN NETT BUY WALAU SANGAT TIPIS.

HEATMAP SECTORAL
SELAIN SEKTOR PROPERTY.MISC INDUSTRI DAN INFRA, SEKTOR LAIN MELEMAH HARI INI. WALAU MELEMAH, TERLIHAT PADA SEKTOR CONSUMER, FINANCE DAN BASIC INDUSTRI JUSTRU TERLIHAT SEBAGIAN SAHAM2 PADA SEKTOR INI BERHASIL MENGUAT.SEKTOR YANG DIDOMINASI SAHAM2 YANG MELEMAH ADALAH MINING,AGRI DAN TRADE.

HEATMAP LQ 45
PADA SAHAM2 UNGGULAN LQ 45 HARI INI TERLIHAT BERIMBANG ANTARA SAHAM2 YANG MELEMAH DAN MENGUAT.

FOREIGN/DOMESTIC-JCI
ASING MEMBUKUKAN NETT BUY HARI INI SEBESAR 28,8 M SAAT IHSG MELEMAH.

COMPOSITE
Symbol Price Change % Change Market Cap Chart

Name Price Change % Chg
Gold Jun 14 1,294.80 +10.20 +0.79%
Silver May 14 19.75 +0.32 +1.63%
Copper May 14 3.10 +0.05 +1.49%
Crude Oil Jun 14 101.96 +0.52 +0.51%
Natural Gas May 14 4.77 +0.04 +0.80%

Name Price Change % Chg
EUR/USD 1.3815 -0.0003 -0.02%
USD/JPY 102.2550 -0.28 -0.27%
GBP/USD 1.6794 +0.0014 +0.08%
AUD/USD 0.9257 -0.0030 -0.32%
USD/CHF 0.8826 -0.0010 -0.11%

USD >< IDR 11.640 ( YAHOO. 21.45 WIB ).

Rupee falls for third day; foreign fund inflows key

Stock market live: Rally fails after Ukraine headlines; Apple up 7%

Durable-goods orders jump 2.6% in March

March new home sales plunge 14.5%

Why Japan's economy is in better shape than China's

Ukraine crises affects Russia: Responsible for flight of capital

China’s soft landing: Is the Chinese economy on firm ground again?

GBU ALL...

Tidak ada komentar:

Posting Komentar