Senin, 17 Februari 2014

ANALISA IHSG : 18-02-14

COMPOSITE
S : 4532-4510-4497    R : 4569-4582-4605    PIVOT : 4546
IHSG HARI INI KEMBALI MENGUAT DENGAN TAJAM DIDUKUNG AKSI BUY PADA SAHAM2 LQ 45 DAN SAHAM2 LAPIS 2 DIMOTORI SAHAM2 BIG CAP PERBANKAN DAN KONTRAKTOR JUGA SAHAM2 BASIC INDUSTRI. INI MEMBUAT IHSG BERHASIL DITUTUP DI ATAS SUPPORT MA 200 DENGAN MENINGGALKAN GAP DI BAWAH ( 4512 ).INDIKATOR MASIH MENUNJUKAN IHSG MASIH BERPOTENSI MENGUAT NAMUN PERLU DIWASPADAI AKSI PROFIT TAKING KARENA POSISI IHSG YANG SAAT INI SUDAH BERADA DI ATAS MA 5 DAN MENDEKAT UPPER BOLINGER. IHSG SEMAKIN JELAS MASUK DALAM KONDISI STRONG UPTREND WALAU BELUM MENCAPAI KONDISI BULLISH.SAAT TERJADI SWING, DAPAT DIMANFAATKAN UNTUK MELAKUKAN BUY SELEKTIF.

SAHAM2 UNGGULAN TERUTAMA SAHAM2 BUMN BIG CAP DAN LQ 45 HARI INI TERLIHAT MENGUAT DENGAN TENAGA BEGITU BESAR KARENA AKSI BUY ASING. SEMENTARA SAHAM2 LIPPO GROUP DAN SAHAM2 LAPIS 2 LAINNYA JUGA IKUT BERGERAK NAIK TERUTAMA SAHAM2 PADA SEKTOR FINANCE.PROPERTY DAN CONSUMER.TETAP FOKUS PADA SAHAM2 UNGGULAN BIG CAP BLUECHIP DAN LQ 45. BOW DAPAT DILAKUKAN PADA SAAT TERJADI SWING PADA POLA UPTREND. IHSG DAPAT NAIK DENGAN CEPAT JIKA SAHAM2 BESAR YANG DIANGKAT. JIKA SAHAM2 BESAR DIANGKAT, MAKA SAHAM2 LAPIS 2 AKAN IKUT NAIK.

HARI INI TERLIHAT SAHAM2 LAPIS 2 DAN 3 BERGERAK BEGITU MENARIK DAN MEMBUAT MARKET SEMAKIN SEMARAK. SAAT SAHAM2 BIG CAP DAN LQ 45 SUDAH MASUK MASA KONSOLIDASI,MAKA SAHAM2 LAPIS 2 DAN LAPIS 3 AKAN BERGERAK DAN INI TERLIHAT HARI INI. TETAP HATI2 JIKA INGIN MELAKUKAN TRADING PADA SAHAM2 LAPIS 3 YANG MEMILIKI PERGERAKAN DENGAN VOTALITAS TINGGI. UNTUK SAHAM2 LAPIS 2 YANG MEMILIKI KINERJA BAIK DAPAT LAKUKAN BUY SAAT KOREKSI TERJADI.   

HARI INI DANA ASING KEMBALI MASUK DENGAN DERAS DAN MEMBUAT RUPIAH MENGUAT SIGNIFIKAN. CAPITAL INFLOW MASIH TERUS TERJADI DAN BELUM ADA TANDA2 AKAN SEGERA KELUAR KEMBALI. IHSG AKAN SEGERA MENUJU KONDISI BULLISH KEMBALI.

HAPPY TRADING....GBU ALL...

IHSG WEEKLY
IHSG AWAL PEKAN DIBUKA MENGUAT DAN BERADA DI ATAS MA 5 YANG ADA DI POSISI 4484. AKSI BUY ASING MEMBUAT IHSG TERUS MENGUAT DAN POLA UPTREND SEMAKIN JELAS TERLIHAT. WALAU BERPOTENSI MENGALAMI KOREKSI KEMBALI MENYENTUH MA 5, NAMUN IHSG SEPERTINYA SULIT UNTUK KOREKSI KARENA AKSI BUY DAN DERASNYA DANA ASING YANG MASUK AKAN MENAHAN LAJU KOREKSI IHSG.NAMUN SECARA TEKHNIKAL, POSISI IHSG SAAT INI TETAP RAWAN KOREKSI KARENA SUDAH JAUH MENINGGALKAN MA 5.

IHSG 5 MENIT
IHSG DIBUKA MENGUAT NAMUN SEMPAT MENGALAMI TEKANAN JUAL RINGAN SEJENAK DAN BERGERAK DALAM AREA 4534-4539 SEJENAK SEBELUM BERTAHAN DALAM AREA 4539-4545 HINGGA AKHIR SESI PERTAMA. MASUK SESI 2, IHSG LANGSUNG MASUK POLA UPTREND DAN TERUS MENGUAT MELEWATI RESIST 4550 DAN BERTAHAN DALAM AREA FLAT 4554-4560 HINGGA UJUNG SESI 2.IHSG AKHIRNYA DITUTUP DI 4555 DALAM POLA UPTREND BULLISH DAN SEDANG DALAM MASA KONSOLIDASI. IHSG BESOK KEMBALI MEMILIKI PELUANG MELANJUTKAN PENGUATAN DENGAN SUPPORT  4532-4510-4497 DAN RESIST 4569-4582-4605.

MARKET STATISTIC
MARKET HARI INI TERLIHAT CUKUP RAMAI DENGAN TOTAL NILAI TRANSAKSI YANG MENCAPAI 7,270 T DENGAN KONTRIBUSI ASING SEBESAR 37,9 % DAN ASING KEMBALI MEMBUKUKAN NETT BUY BESAR HARI INI. AKSI BUY PADA SAHAM2 BUMN DAN BERGERAKNYA SAHAM2 LAPIS 2 DAN LIPPO GROUP MEMBUAT MARKET BEGITU SEMARAK. TOTAL NILAI TRANSAKSI HARI INI BERADA JAUH DI ATAS RATA2 TOTAL NILAI TRANSAKSI HARIAN FEBRUARI.

HEATMAP SECTORAL
SELURUH SEKTOR BERHASIL MENGUAT DENGAN DIIKUTI MENGUATNYA HAMPIR SELURUH SAHAM2 PADA SEKTOR MASING2.

HEATMAP LQ 45
LQ 45 HAMPIR SELURUHNYA MENGUAT HARI INI. HANYA 6 SAHAM YANG MASIH MELEMAH DAN 4 SAHAM STAGNAN HARI INI.
 
FOREIGN/DOMESTIC-JCI
ASING MEMBUKUKAN NETT BUY BESAR HARI INI SEBESAR 1.080 T TERBANYAK PADA SAHAM2 BIG CAP BUMN.

COMPOSITE
Symbol Price Change % Change Market Cap Chart

Name Price Change % Chg
Gold Apr 14 1,318.60 +18.80 +1.45%
Silver Mar 14 21.42 +1.09 +5.34%
Copper Mar 14 3.26 +0.01 +0.18%
Crude Oil Jun 14 98.73 +0.22 +0.22%
Natural Gas May 14 4.53 -0.05 -1.11%

Name Price Change % Chg
EUR/USD 1.3705 +0.0005 +0.03%
USD/JPY 101.94 +0.2250 +0.22%
GBP/USD 1.6724 -0.0035 -0.21%
AUD/USD 0.9031 -0.0026 -0.29%
USD/CHF 0.8918 -0.0001 -0.02%

USD >< IDR 11.775 ( YAHOO. 22.00 WIB ).

Name Price Change % Chg
EUR/USD 1.3705 +0.0005 +0.03%
USD/JPY 101.94 +0.2250 +0.22%
GBP/USD 1.6724 -0.0035 -0.21%
AUD/USD 0.9031 -0.0026 -0.29%
USD/CHF 0.8918 -0.0001 -0.02%

Europe stocks higher; FTSE up 1%; Renzi to form government

Dollar Holds Loss as Traders Weigh Fed Taper Pace; Aussie Rises

Euro Finance Ministers to Meet; Fed to Publish Meeting Minutes

Japan's growth disappoints as soft yen fails to boost exports

China Record Credit Growth Boosts Outlook for Economy

Japan economy grows lackluster 1% in Q4

Japan's economy grows at slower pace, raise stakes for Abenomics

Dollar hits six-week lows, Italian bonds rally

Market focus on Italy's change of government

Detroit bankruptcy bond fight a watershed for municipal market

India Bond Yield Touches One-Week Low on Budget-Deficit Outlook

GBU ALL...

Tidak ada komentar:

Posting Komentar