Jumat, 08 Maret 2013

ANALISA IHSG : 11-03-13

IHSG ALL TIME
DARI TEKHNIKAL VERY LONG TERM TERLIHAT IHSG MASIH DALAM KONDISI STRONG UPTREND DAN MASIH BERPOTENSI MENYENTUH UPPER TREND DI AREA 5500-6000 DALAM KURUN WAKTU 1-2 TAHUN.

COMPOSITE
S : 4850-4824-4799     R : 4901-4929-4952   PIVOT : 4878
IHSG KEMBALI MENCETAK ALL HIGH DAN SEMPAT MENEMBUS ANGKA 4900. CLOSE DI 4874 MEMBUAT IHSG BERHASIL MENEMBUS UPPER TREND CHANNEL PERTAMA. IHSG MASIH DALAM KONDISI UPTREND BULLISH DAN AKAN MENCOBA MASUK AREA TREND CHANNEL MID TERM UNTUK MENUJU AREA 5250. IHSG SENEN MASIH BERPOTENSI NAIK DENGAN BAYANGAN KOREKSI. JIKA MELIHAT JARAK ANTAR MA, MAKA PENGUATAN IHSG MASIH BESAR POTENSINYA. ASING SEMPAYT NETT SELL DI ATAS 400 M SELAMA TRANSAKSI BERJALAN NAMUN AKHIRNYA NETT SELL BERKURANG SEPARUH SAAT CLOSING. ASING KEMBALI MELAKUKAN BOW SAAT IHSG BERADA DI LOW JUMAT.

SAHAM2 MINING BERHASIL MENGUAT DIIKUTI SAHAM2 TRADE DAN MISC INDUSTRI JUGA CONSUMER. TRIO BANKING JUGA KEMBALI MENGUAT. DEMIKIAN JUGA TLKM. YANG MASIH BERADA DI JALUR MERAH HANYA SAHAM2 AGRI. BOW SAAT KOREKSI TAJAM DAPAT DILAKUKAN PADA SAHAM2 AGRI. POTENSI AGRI REBOUND AKAN TERJADI SAAT SAHAM2 SEKTOR LAIN YANG SUDAH MENGUAT LEBIH DULU AKAN KONSILIDASI. TETAP FOKUS. JANGAN LAKUKAN PANIC BUYING. SETIAP PENGUATAN YANG CEPAT AKAN DISERTAI KOREKSI SWING.

SAHAM2 LAPIS 2 DAN 3 MASIH MERAJALELA DAN TERUS MENGIKUTI ARAH IHSG. SAHAM2 LAPIS 2 DAN 3 TIDAK MAU KALAH DENGAN SAHAM2 UNGGULAN SAAT LEVEL HARGA SAHAM2 UNGGULAN NAIK. FOKUS PADA SAHAM2 YANG MEMILIKI KINERJA YANG BAIK DENGAN BISNIS NYATA DAN TENTUKAN TITIK ENTRY YANG TERBAIK. JANGAN LUPA UNTUK MEREALISASIKAN GAIN JIKA SUDAH UNTUNG.

HAPPY TRADING...GBU ALL...

IHSG WEEKLY
IHSG WEEKLY MASIH MEMBENTUK POLA UPTREND DAN BERGERAK DALAM KAWALAN MA 5 DI AREA UPPER BOLINGER. WALAU DI AKHIR PEKAN ASING MELAKUKAN NETT SELL NAMUN SELAMA PEKAN INI TOTAL ASING MASIH NETT BUY DENGAN JUMLAH BESAR.

IHSG 5 MENIT
IHSG DIBUKA LANGSUNG MENGUAT DAN BERTAHAN DI AREA 4885-4895 BAHKAN SEMPAT MENEMBUS ANGKA 4905 SEBELUM KEMBALI TERKOREKSI KE AREA 4885-4895.MENJELANG AKHIR SESI 1 IHSG TERTEKAN MENUJU AREA 4865-4875. MEMASUKI SESI 2 IHSG KEMBALI BANGKIT DAN BERTAHAN DI AREA 4873-4885. CLOSE IHSG AKHIRNYA BERADA DI 4874 1 POINT DI ATAS SUPPORT 4873. CLOSE SEDIKIT DI BAWAH MA 5 DALAM KONDISI DOWNTREND HAMPIR REVERSAL MEMBUKA PELUANG IHSG MENCOBA RESIST 4885-4895 KEMBALI. SUPPORT SENEN ADALAH 4865-4840-4828 DENGAN RESIST DI 4885-4895-4905.

MARKET STATISTIC
MARKET JUMAT BERJALAN DENGAN SANGAT AGRESIF DENGAN AKSI BUY PADA SAHAM2 MINING,TRADE,PROPERTY DAN SAHAM2 CONSUMER. ASING MELAKUKAN NETT SELL PADA SAAT IHSG MEMASUKI AREA 4900. NAMUN NETT SELL BERKURANG MENJELANG AKHIR SESI 2.

HEATMAP SECTORAL
KALI INI SEKTOR TRADE,MINING,MISC INDUSTRI DAN CONSUMER MENJADI MOTOR PENARIK INDEKS. SEMENTARA SEKTOR YANG MELEMAH ADALAH SEKTOR AGRI. BOW PADA SEKTOR YANG SEDANG STRONG UPTREND PADA SAAT KOREKSI.

HEATMAP LQ 45
SELAIN TLKM,BBCA,BBRI DAN ASII,SAHAM2 UNGGULAN LQ 45 YANG MENGUAT MAYORITAS ADALAH SAHAM2 MINING. SEMENTARA SAHAM2 YANG MELEMAH ADALAH SAHAM2 UNGGULAN YANG SUDAH MENGALAMI KENAIKAN CUKUP TINGGI SELAMA SEPEKAN.

FIREIGN/DOMESTIC-JCI
ASING HARI INI MELAKUKAN NETT SELL SEBESAR 488 M DI SAAT IHSG MENGHIJAU.

COMPOSITE

Symbol Price Change % ChgChart
14,397.07 +67.58 +0.47%^DJI
3,244.37 +12.28 +0.38%^IXIC
1,551.18 +6.92 +0.45%^GSPC
34.87 +0.41 +1.19%EIDO
44.50 +0.80 +1.83%TLK
33.85 0.00 0.00%IIT

Recent Quotes News

NamePriceChange% Chg
1,577.002.20+0.14%
28.940.16+0.54%
3.50-0.01-0.17%
91.870.31+0.34%

NamePriceChange% Chg
1.2999-0.0109-0.83%
95.534+0.5875+0.62%
1.4923-0.009-0.60%

USD >< IDR 9688 ( YAHOO.23.30 WIB).


  • 5 Top Stocks of the Week The ExchangeIn addition to some of the usual suspects in tech and banking, a mobile handset maker graced the lists of stocks generating the most interest this week.
  • A trader works on the floor of the New York Stock Exchange after the closing bell
    Dow record not necessarily a buy signal ReutersThe Dow's run to record highs in the stock market's rally this year may not mean it's time for investors to go on a buying spree. Instead, many financial advisers are telling clients to go easy, whether ...
  • A Wall Street sign is seen in front of the New York Stock Exchange in New York's financial district
    Wall Street looks for Fed to continue asset purchase through 2013: Reuters poll ReutersWall Street expects the Federal Reserve to continue its program of debt purchases through 2013 in an effort to prop up the economy despite evidence of an improved job market, according to a Reuters poll ...

GBU ALL....

Tidak ada komentar:

Posting Komentar