Kamis, 03 Januari 2013

ANALISA IHSG : 03-01-13

COMPOSITE
S : 4320-4295-4272    R : 4368-4390-4416   PIVOT : 4343
HISTOGRAM MASUK AREA POSITIF NAMUN IHSG MULAI MEMASUKI AREA JENUH BELI. CLOSE JAUH DI ATAS MA 50 DAN TEPAT DI BIBIR BOLINGER MEMBUAT IHSG SUDAH RAWAN PROFIT TAKING. POTENSI RALLY MASIH TERBUKA DAN SEPERTI YANG SUDAH2,JANUARI EFEK AKAN MEMBAWA IHSG MENUJU ALL NEW HIGH DENGAN DIBAYANG2I AKSI PROFIT TAKING. VOLUME SEMAKIN MENURUN MEMBUAT KENAIKAN IHSG HARI INI TDK TERLALU VALID.NAMUN EFORIA JANUARI EFEK DIDUKUNG DEAL NYA PARLEMEN DAN PEMERINTAH USA ATAS MASALAH FISKAL CLIFF MEMBUAT IHSG MASIH BERPOTENSI RALLY TERBATAS.DAN BIASANYA EFORIA SEMACAM INI TDK AKAN BERTAHAN LAMA.

SAHAM2 UNGGULAN DAN BIG CAP TERUTAMA ASTRA GROUP, BANKING, MINING DAN CPO MENGALAMI KENAIKAN TERTINGGI. INILAH SEKTOR2 SAHAM TERLIKUID SELAMA INI YANG SUDAH TERTEKAN SELAMA 2012. NAMUN KENAIKAN SEKTOR MINING AKAN BERAKHIR BERSAMAAN DENGAN BERAKHIRNYA EFORIA JANUARI EFEK. SEMENTARA AGRI MASIH AKAN MELANJUTKAN TREND NAIK SELAMA HARGA CPO TDK BERBALIK TURUN.BANKING BIG CAP DAN ASTRA AKAN TETAP MENJADI MOTOR PENGGERAK IHSG BERSAMA2 SEKTOR CONSUMER DAN INFRA. HATI2 DENGAN SEKTOR BASIC INDUSTRI DAN TRADE APABILA ATURAN UMP DIBAKUKAN DAN SETELAH TDL DAN BBM SUBSIDI NAIK. INI AKAN MENAMBAH COST USAHA DAN MENGURANGI PROFIT.

SAHAM2 LAPIS 2 DAN 3 YANG MASIH MEMILIKI AKSI COOPORASI MASIH AKAN BERGERAK NAIK TERUS DIIRINGI KONSOLIDASI SELAMA OERJALANANNYA MENUJU TARGET UTAMA. SAHAM2 YANG MASIH KUAT DI LAPIS 3 ADALAH SAHAM2 YANG TERUTAMA DIMILIKI MAYORITAS OLEH EMITEN.

IHSG HARI INI DIBUKA LEBIH AWAL DAN DITUTUP LEBIH SORE KARENA ATURAN JAM TRADING YANG BARU SUDAH BERLAKU. UNTUK OPEN DAN PRE OPEN TERLIHAT TIDAK MENJADI MASALAH. NAMUN CLOSE DAN PRE CLOSING TERLIHAT PARA PELAKU PASAR MASIH BINGUNG DAN TDK MENGERTI. AKIBATNYA PRE CLOSING HARI INITERLIHAT BEGITU SEPI DAN BERJALAN SANGAT LAMBAT. JIKA DIPELAJARI, ATURAN BARU INI AKAN SANGAT BERBAHAYA BAGI TRADER HARIAN PADA SAHAM2 YANG BERGERAK DENGAN VOTALITAS TINGGI. SEBAIKNYA PELAJARI DAHULU GERAKAN IHSG AKIBAT EFEK DARI ATURAN JAM TRADING BARU INI.

HAPPY TRADING...GBU ALL...

IHSG WEEKLY
POSISI CLOSING TERLIHAT SUDAH BERADA DI ATAS MA 5 WEEKLY. IHSG KEMBALI RAWAN AKAN KOREKSI. POTENSI RALLY IHSG MASIH ADA NAMUN SUDAH SANGAT RISKAN.

IHSG 5 MENITAN
IHSG 5 MENITAN DIBUKA SEMPAT MENYENTUH SUPPORT 4326 (4325) DAN LANSUNG RALLY MENUJU RESIST 4365 NAMUN TERKENA AKSI PROFIT TAKING DAN AKHIRNYA BERMAIN DI AREA 4330-4345. CLOSE IHSG MASIH DI AREA RESIST. IHSG CLOSE JAUH DI ATAS MA 5 DAN DALAM KONDISI OVERBOUGHT NAMUN DALAM KONDISI MENUJU UPTREND. IHSG BERPOTENSI MELANJUTKAN RALLY UTK TEST RESIST 4365-4374 KEMBALI  UNTUK MENUJU ALL NEW HIGH SEPERTI YANG SUDAH2 SAAT JANUARI EFEK  NAMUN IHSG JUGA DIBAYANG2I PROFIT TAKING. SUPPORT BESOK ADALAH 4330-4325-4303 DENGAN RESIST 4354-4365-4374.

MARKET STATISTIC
MARKET HARI INI TERLIHAT BEGITU BERGAIRAH TERUTAMA PADA SEKTOR MINING DAN CPO. NAMUN TRANSAKSI MASIH BELUM NORMAL DAN HANYA SEBESAR 4,7 T. JANUARI EFEK MEMBUAT HARGA2 SAHAM2 UNGGULAN BERTERBANGAN TERUTAMA SAHAM2 MINING DAN CPO YANG SELAMA TAHUN 2012 MENGALAMI TEKANAN TERUS MENERUS. ASING HANYA MELAKUKAN NETT BUY TIPIS DI SAAT IHSG NAIK CUKUP TINGGI.

HEATMAP SEKTORAL
SEKTOR MINING DAN AGRI HARI INI MENJADI PENOPANG KENAIKAN IHSG SELAIN TENTUNYA ASTRA GROUP. HAL INI TIDAK TERLEPAS DARI MOMEN JANUARI EFEK.

HEATMAP LQ 45
SEPERTI POSTING TERDAHULU, WINDOW DRESSING DAN JANUARI EFEK AKAN MEMBUAT SAHAM2 UNGGULAN RALLY. DAN YANG AKAN RALLY ADALAH TERUTAMA PADA SAHAM2 UNGGULAN DAN BIG CAP.

FOREIGN/DOMESTIC-JCI
ASING MELAKUKAN NETT BUY SEBESAR 82 M DI SAAT IHSG RALLY.

COMPOSITE

Symbol Price Change % ChgChart
13,326.31 +222.17 +1.70%
3,087.53 +68.02 +2.25%
1,451.15 +24.96 +1.75%
6,027.37 +129.56 +2.20%
7,778.78 +166.39 +2.19%
3,733.93 +92.86 +2.55%
30.46 +0.20 +0.66%
37.42 +0.47 +1.26%
33.34 +0.27 +0.82%

Recent Quotes News

NamePriceChange% Chg
1,690.5014.70+0.88%
31.060.83+2.74%
3.730.08+2.20%
93.121.30+1.42%

NamePriceChange% Chg
1.3168-0.0045-0.34%
87.04+0.2615+0.30%
1.6237-0.002-0.12%

USD >< IDR 9650 (YAHOO 00.00 WIB).

'Cliff' Avoided but Trifecta of Fiscal Debates Loom

Daily Ticker The "fiscal cliff" has been avoided after last minute negotiations between the White House and Congress. But there is plenty to come in the area of fiscal debate.


GBU ALL...

Tidak ada komentar:

Posting Komentar